Kisah Kepahlawanan dari Masa Kolonial. Oleh: Maryono
Banyak peristiwa sejarah yang hanya sedikit diekspose, dan belum banyak diketahui awam. Buku yang ditulis oleh penulis berkebangsaan Belanda pada masa kolonial, masih menyimpan jawaban berbagai misteri yang belum diungkap. Misal peristiwa terbunuhnya kapten Tack, tidak banyak diketahui jalan ceritanya. Dalam buku-buku sejarah biasanya hanya disebutkan bahwa kapen Tack terbunuh oleh seorang tokoh pahlawan Untung Surapati. Buku berjudul “De Moord op Kapitein Francois Tack” karya Herman Johannes de Graaf aslinya merupakan disertasi untuk memperoleh gelah doktor bidang sastra dan Filsafat di Universitas Leiden pada tahun 1935. Buku tersebut menjelaskan peristiwa bersejarah tersebut secara rinci.
Demikian juga dengan sejarah kepahlawanan Pangeran Diponegoro dalam perang besar di pulau Jawa, “Java Oorlog” 1825 – 1830. Terdapat buku-buku sejarah yang ditulis oleh penulis berkebangsaan Belanda yang menjelaskan perang terbesar yang menghabiskan anggaran pemerintah Belanda tersebut.
Daftar pustaka
De Moord Op Kapitein Francois Tack by Herman Johannes de Graaf. Amsterdam: HJ Paris, 1935
Dipanegara Eene Geschiedkundige Hamlettype. By P H van der Kemp. [‘s-Gravenhage]:Martinus Nijhoff, 1896
De Oorlog Op Java Van 1825 Tot 1830 …Merkus De Kock Deel 1. By August Wilhelm Philip Weitzel. Breda: Broese & Comp, 1852
De oorlog op Java van 1825 tot 1830 : hoofdzakelijk bewerkt naar de nagelatene papieren van Baron Merkus de Kock Deel 2. By August Wilhelm Philip Weitzel. Breda: Broese & Comp, 1853
Gedenkschrift van den Oorlog op Java, van 1825-1830. By Stuers, F.V.A. Ridder. Amsterdam: Johannes Muller,1847
Pahlawan Dipanegara Berjuang. By Sagimun MD. Jogjakarta: Kementerian PP dan K, 1957
Babad Dipanegara : Babon kagunganipun swargi Kangdjeng Raden Harja Hadipati Danuredjo, ingkang kaping V, Papatih Dalem ing Kraton Ngajogjakarta Hadiningrat. Ngajogjakarta: Toko Buku Soemodidjojo, 1953
Kenang-kenangan 100 tahun wafatnya Pahlawan Diponegoro 8 Januari 1855-8 Januari 1955. By Harjoto. Jakarta: Kementrian Penerangan RI, 1955
Pahlawan Diponegoro. Djakarta: Kementerian Penerangan RI, 1955
Semoga bermanfaat